Ini Dia, 4 Cara Praktis Mendownload Video di YouTube Melalui PC

Informasi tentang cara mendownload video di YouTube melalui PC mungkin akan kamu butuhkan pada saat ini. Pasalnya kini banyak video-video yang kreatif, lucu dan pastinya menarik untuk kamu tonton di platform tersebut. Sehingga, menonton video di YouTube bisa menjadi kegiatan yang menyenangkan dan menghibur untuk kamu nikmati di sela-sela aktivitas sehari-hari. Selain itu, kamu juga bisa mendownload video dari YouTube untuk di simpan melalui HP atau PC yang kamu miliki. Nah, untuk cara mendownload video di YouTube di PC tentu saja sangat mudah. Kamu bisa mengikuti beberapa langkah di bawah ini:

cara mendownload video di youtube di pc

Mendownload Video YouTube Melalui Vidpaw.com

Jika kamu ingin tahu bagaimana cara mendownload video di YouTube melalui PC, maka cara yang pertama ini dapat kamu coba. Kamu dapat menggunakan Vidpaw.com. Langkah pertama yang kamu harus lakukan adalah menyalin link video YouTube dan paste ke dalam kolom yang tersedia di vidpaw.com. Tidak hanya itu saja, melalui link website resmi ini, kamu juga bisa mendownload dalam bentuk format audio sehingga nantinya kamu tidak perlu kerepotan lagi untuk mengkonversi video menjadi audio.

Mendownload Video YouTube Melalui Y2mate.com

cara mendownload video di youtube di pc

Cara alternatif lainnya, kamu juga bisa menggunakan situs y2mate.com. Melalui situs ini, kamu dapat mendownload video sesuai dengan keinginan dan kebutuhan kamu. Untuk caranya tidak jauh berbeda dengan cara mendownload video di website sebelumnya. Kamu cukup menyalin link URL video YouTube yang ingin kamu download, lalu buka  situs y2mate.com. Tempelkan link URL yang telah disalin melalui kolom yang telah disediakan.

Apabila sudah, maka kamu bisa langsung mendownload video tersebut. Namun, sebelum mendownload pastikan juga kamu telah memilih ukuran video yang nantinya muncul. Pilih ukuran sesuai yang kamu inginkan.

Mendownload Video YouTube Melalui Tubeninja.net

Cara mendownload video di YouTube selanjutnya yang juga bisa kamu gunakan adalah situs Tubeninja.net. Kamu tidak perlu khawatir karena langkah atau caranya juga hampir sama dengan situs-situs download video YouTube lainnya. Nah, melalui situs ini kamu bisa menempelkan link URL video yang tadinya telah kamu copy dan masukkan ke kolom download yang tersedia serta klik download. Kemudian kamu juga bisa memilih ukuran file video yang nantinya ingin kamu download, baik itu ukuran kecil ataupun besar.

cara mendownload video di youtube di pc

Mendownload Video YouTube Melalui Lilsubs.com

Menyimpan atau mendownload video YouTube di PC memang bukan suatu hal yang sulit, karena kini telah banyak cara dan tutorial yang bisa kamu ikuti dengan mudah, salah satunya yaitu dengan menggunakan situs Lilsubs.com. Untuk langkah pertamanya, kamu bisa membuka YouTube dan carilah video yang ingin kamu download atau unduh.

Apabila sudah, salin link video YouTube dan buka situs Lilsubs.com serta tempelkan link yang telah kamu copy tadi ke kolom yang telah disediakan disana. Kemudian kamu bisa klik download dan memilih ukuran video yang kamu inginkan. Situs yang satu ini tidak hanya dapat mendownload video saja, melainkan jika kamu ingin mendownload subtitle film atau drama maka kamu bisa menggunakan situs tersebut dengan nyaman.

Bagaimana, sangat mudah sekali bukan? Jadi, itulah ada beberapa cara mendownload video di YouTube di pc yang nantinya bisa kamu gunakan. Selamat mencoba!

Youtube Mastery

Incoming search terms:

  • cara download video di youtube
0

Tinggalkan Balasan